LITERASIPOST.COM, GIANYAR | Persaingan industri jasa keuangan semakin tinggi dan akan terus meningkat di masa mendatang. Di satu sisi konsumen saat ini mengharapkan dapat melakukan transaksi keuangan dengan mudah, murah, cepat, aman, nyaman, kapanpun dan di manapun. Pandemi Covid-19
LITERASIPOST.COM, KLUNGKUNG | Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali bersama dengan Pemerintah Kabupaten Klungkung melaksanakan High Level Meeting (HLM) Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) dalam rangka akselerasi perluasan digitalisasi daerah. Kegiatan HLM tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Kabupaten Klungkung, Kepala Perwakilan Bank
LITERASIPOST.COM, KEDONGANAN | Sebagai suatu langkah akselerasi ekonomi digital sekaligus pengembangan ekonomi hijau (green economy), Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali berkolaborasi dengan Komando Resor Militer (Korem) 163/ Wira Satya melakukan kegiatan Digitalisasi Kawasan Mangrove Wana Segara Kertih Kedonganan, Kabupaten Badung, Bali, Selasa (8/2/2022).
LITERASIPOST.COM, BADUNG | Aplikasi berbagi kendaraan, TREVO, menyatakan komitmennya untuk membantu pemulihan perekonomian Bali dengan memberikan layanan terbaik bagi wisatawan. General Manager TREVO, Brandon Curson mengatakan akibat pandemi Covid-19, banyak pemilik kendaraan tidak bisa memperoleh tambahan pendapatan dari kendaraan yang dimilikinya. “TREVO hadir untuk
LITERASIPOST.COM, BULELENG | Masih serangkaian Capacity Building Tahunan Media yang diadakan KPw Bank Indonesia Provinsi Bali di Kabupaten Buleleng, diisi dengan kegiatan kunjungan ke UMKM binaan Bank Indonesia pada hari kedua, Jumat (8/10/2021). Diawali mengunjungi Pagi Motley Studio (rumah pewarna alami) di Jln. Raya Air Sanih – Tejakula, Desa Sembiran, Kecamatan
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sejak akhir 2019 hingga saat ini memberikan dampak cukup signifikan bagi UMKM di Tanah Air, tak terkecuali Bali. Data yang dihimpun Bank Indonesia mencatat sebanyak 2.600 UMKM atau 87,5% terdampak negatif pandemi. Sedangkan hanya 370 UMKM atau sekitar 12,5% mampu adaptif (tidak terdampak negatif).
LiterasiPost.com, Tabanan | Bank Indonesia mendorong kinerja Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Tabanan agar lebih baik dalam mengendalikan harga. Hal ini pula sebagai langkah dan strategi untuk peluang meraih prestasi di ajang TPID Award 2022. Kepala KPw Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali, Trisno Nugroho dalam pertemuannya dengan Bupati Tabanan, Dr. Komang
Tetapi juga dengan menyiapkan generasi muda, menyiapkan anak-anak kita memasuki jenjang pendidikan yang sesuai dengan situasi sekarang dan ke depannya. LiterasiPost.com, Denpasar – Pandemi Covid-19 telah mengubah kebiasaan masyarakat di seluruh dunia, yang disebut Era New Normal. Di masa ini hampir semuanya mengarah ke digitalisasi. Di Indonesia, Era New Normal sudah
LiterasiPost.com, Buleleng – Forum Petani Muda Bali – Petani Muda Keren (PMK) bersama Bank BNI 46 mengadakan “Millenial Smartfarming” di Desa Asah Gobleg, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng, Jumat (11/6/2021). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Menteri Pertanian (Mentan) RI Syahrul Yasin Limpo, Bupati Buleleng Putu Agus Suradnyana, Dinas terkait di
LiterasiPost.com, Tabanan – Dalam rangka mendorong pemulihan ekonomi menuju Bali Bangkit, Bupati Tabanan bersama Bank Indonesia Provinsi Bali serta Bank BPD Bali menggelar “Pasar Murah dan Peresmian E-Retribusi Pasar” bertempat di Gedung Kesenian Ketut Mario Tabanan, Kamis (22/4/2021). Bank Indonesia bekerjasama dengan Pemkab Tabanan, Bank BPD Bali dan Pengelola