January 31, 2026
Home Posts tagged Epidemiologi
PENDIDIKAN

Seminar Nasional dan Workshop Kurikulum Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Epidemiologi di Surabaya

LITERASIPOST.COM,SURABAYA | Pada Selasa (2/8) lalu, Laboratorium Kesehatan Masyarakat Veteriner Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana (Kesmavet FKH UNUD) bertandang ke Surabaya untuk melangsungkan Seminar Nasional dan Workshop Kurikulum bersama dengan para kolega di bidang yang sama dari masing-masing FKH se-Indonesia. Acara tersebut dilakukan secara rutin setahun