LITERASIPOST.COM, BADUNG | TNI-Polri menggelar gladi utuh pasukan pengamanan VVIP di seluruh lokasi kegiatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali. Pelaksanaan gladi ini dilakukan pada Jumat (11/11/2022) dimulai dari Hotel Apurva Kempinski Bali. Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Pol Dedi















