LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Menjelang perayaan hari raya keagamaan di Bali, kebutuhan terhadap beberapa bahan pokok makin meningkat. Untuk mengantisipasi ketersediaan bahan pangan dan kestabilan harga, Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID), Dinas Perindustrian dan Perdagangan serta unsur
LITERASIPOST.COM, BANGLI | Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Bangli menyelenggarakan High Level Meeting (HLM) dalam rangka menjaga stabilitas harga menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah. Rapat ini dipimpin oleh Bupati Bangli, Sang Nyoman Sedana Arta, SE dan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Trisno Nugroho serta dihadiri seluruh
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | POCO, brand teknologi populer di kalangan penggemar teknologi muda dunia, memastikan komitmen untuk tumbuh dan berkembang di Indonesia bersama POCO Fans (sebutan untuk penggunanya) dengan menghadirkan smartphone yang memiliki performa ekstrem dan harga ekstrem. Dengan pengumuman sebagai brand independen dari Xiaomi pada tahun 2021, POCO serius
LiterasiPost.com, Klungkung – Disela-sela hari libur menjelang Hari Suci Galungan dan Kuningan, Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta melakukan monitoring ke Pasar Umum Galiran dan Pasar Seni Semarapura, Minggu (11/4/2021). “Meskipun masih dalam situasi pandemi Covid-19 kondisi pasar saat ini cukup ramai, ini mungkin terjadi karena warga kita yang selama ini