LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Ribuan personel gabungan TNI-Polri mengikuti Apel Gelar Pasukan Pengamanan KTT Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High Level Forum on Multi Stakeholders Partnership (HLF MSP) tahun 2024, dalam rangka pengecekan kesiapan personel, materil maupun sarana
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Demi keamanan dan kelancaran pelaksanaan KTT Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High Level Forum on Multi Stakeholders Partnership (HLF MSP), serta kegiatan masyarakat Bali, pihak kepolisian akan melakukan rekayasa lalulintas (lalin) secara situasional mulai Sabtu (31/8/2024). Kabid Humas Polda Bali, Kombes Jansen Avitus Panjaitan
LITERASIPOST.COM – BADUNG | PT PLN (Persero) memastikan ratusan kendaraan listrik yang menjadi kendaraan resmi selama kegiatan High Level Forum on Multistakeholder Partnership 2024 & The 2nd Indonesia Africa Forum 2024 dapat beroperasi lancar dengan sokongan infrastruktur Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) PLN. Penggunaan kendaraan listrik pada
LITERASIPOST.COM – NUSA DUA | Kepala Kepolisian Daerah Bali, Irjen. Pol. Daniel Adityajaya, S.H., S.IK., M.Si. meninjau persiapan penyelenggaraan rangkaian KTT Indonesia-Africa Forum (IAF) ke-2 dan High Level Forum on Multi Stakeholders Partnership (HLF MSP) di Mulia Resort Nusa Dua, Bali, Selasa (27/8/2024). Kapolda Bali meninjau beberapa ruangan yang akan digunakan