LITERASIPOST.COM, Denpasar | Universitas Udayana (Unud) menggelar Penutupan Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Inbound Angkatan 3 Tahun 2023 bertempat di Ruang Nusantara Gedung Agrokompleks Kampus Sudirman Denpasar, Rabu (3/1/2024). Penutupan PMM Inbound 3 ini ditandai dengan pengenaan kembali
LITERASIPOST.COM, KARANGASEM | Sebanyak 46 mahasiswa inbound Pertukaran Mahasiswa Merdeka 3 Universitas Udayana tahun 2023 melaksanakan kegiatan modul kebhinekaan di Kawasan Pura Besakih, Rendang, Karangasem, Sabtu (9/9/2023). Mahasiswa inbound tersebut terdiri dari 2 kelompok yakni Sandya Abhirama dengan dosen modul Dr. I Made Sarjana, S.P., M.Sc. bersama mahasiswa mentor
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Ketika menerima rombongan pertukaran mahasiswa merdeka (PMM) 3 di ruang Nusantara, Gedung Agrokompleks Kampus Unud Denpasar, Senin (4/9) Rektor Unud Prof. Dr. Ir. I Nyoman Gde Antara, M.Eng., IPU., mengaku sangat berbahagia berada di tengah-tengah warna warni puluhan jas almamater mahasiswa dari berbagai Universitas di seluruh Indonesia. “Ini
LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Dalam rangka berakhirnya kegiatan Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Batch 2 Inbound, Universitas Udayana (Unud) menyelenggarakan Penutupan PMM Batch 2 Inbound tahun 2022 bertempat di Aula Gedung Perpustakaan Kampus Jimbaran, Selasa (27/12/2022). Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa PMM Batch 2 Inbound yang telah menyelesaikan kegiatan PMM
LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Ada suasana berbeda di rumah susun untuk mahasiswa di Kampus UNUD, Bukit Jimbaran, Minggu (23/10/2022). Mahasiswa yang berasal dari seantero nusantara riuh “berebut” memanggang sate dan mencicipi lawar. Kemeriahan tersebut berkaitan dengan kegiatan modul nusantara berupa pengenalan kuliner khas Bali bagi mahasiswa inbound PMM 2 di Universitas
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Mahasiswa inbound yang mengikuti pertukaran mahasiswa merdeka (PMM) batch 2 di Universitas Udayana (UNUD) mulai mengenal Bali lebih dekat. Sebanyak 93 mahasiswa dari 44 universitas di Indonesia belajar kebhinekaan di Bali terbagi dalam 5 kelompok. Pada aktivitas modul nusantara, Sabtu (17/9/2022) tiga kelompok mahasiswa belajar tentang Bali di
LITERASIPOST.COM, KUTA | Universitas Udayana (UNUD) berpartisipasi aktif pada penyelenggaraan pertukaran mahasiswa dalam negeri dengan tajuk pertukaran mahasiswa merdeka (PMM) 2 tahun 2022. UNUD berhasil meloloskan 138 mahasiswanya untuk outbound (keluar) mengikuti PMM di berbagai universitas di Indonesia, sebaliknya UNUD kedatangan 100 mahasiswa inbound. Mahasiswa inbound





















