November 25, 2024
Home Posts tagged Industri
PENDIDIKAN

MBKM, FT UNUD Gandeng Industri dan Lembaga Riset

LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Fakultas Teknik Universirtas Udayana (FT UNUD) terus bersinergi dengan kalangan industri dalam program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Penandatanganan nota kesepahaman antara para pihak pun sudah dilakukan. FT UNUD telah melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan BRIN, PT Wahana Duta Jaya Rucika dan PT IAPMO Group
BALI

Lewat REC, PLN Penuhi Kebutuhan Listrik Hijau bagi Pelaku Industri

LITERASIPOST.COM, TABANAN | Ratusan industri di Indonesia telah menggunakan listrik bersih dengan memanfaatkan sertifikat energi baru terbarukan atau Renewable Energy Certificate (REC) yang dikeluarkan PT PLN (Persero). Penggunaan energi bersih kerap menjadi salah satu syarat ekspor ke berbagai negara. Salah satu perusahaan yang bergerak di bidang produksi minuman
NASIONAL

Krista Exhibitions Virtual Expo 2021 Hadirkan Enam Sektor Industri

LiterasiPost.com, Denpasar – Pandemi Covid-19 telah berlangsung lebih dari setahun ini, telah mengubah kehidupan manusia di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Mulai dari pembatasan aktivitas operasional sektor bisnis, masyarakat yang dipaksa untuk beradaptasi dengan keadaan baru, hingga perubahan gaya hidup masyarakat diberbagai sektor industri. Pada industri makanan