November 8, 2025
Home Posts tagged Kompetensi
PENDIDIKAN

LSPR Teacher Training 2024 Optimalkan Kompetensi Guru BK di Bali

LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Dengan semangat Kurikulum Merdeka, peran Bimbingan Konseling (BK) menjadi semakin penting untuk mengembangkan kompetensi, kepemimpinan, dan kesiapan diri siswa di masa depan melalui penyusunan modul yang strategis, praktis dan efektif. Selain itu, untuk meningkatkan kredibilitas dan profesionalisme di lingkungan pendidikan, guru BK juga