November 21, 2025
Home Posts tagged Literasipost.com (Page 10)
BALI

PLN Hadirkan Listrik Gratis bagi Warga Prasejahtera di Denpasar

LITERASIPOST.COM – Denpasar | Dalam rangka memperingati Hari Listrik Nasional (HLN) ke-80, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Bali kembali mewujudkan mimpi masyarakat prasejahtera untuk menikmati listrik mandiri melalui program Light Up The Dream (LUTD). Salah satu penerima manfaatnya adalah I Nyoman Nuki, warga Sesetan, Denpasar Selatan, yang bekerja sebagai tukang
GAYA HIDUP & TEKNOLOGI

Trans Studio Bali Hadirkan “The Curse of Frank Family”, Petualangan Horor Halloween

LITERASIPOST.COM – Denpasar | Trans Studio Theme Park Bali, destinasi hiburan indoor theme park di Pulau Dewata, menghadirkan rangkaian perayaan Halloween yang spektakuler dan penuh kejutan sepanjang bulan Oktober 2025. Salah satu wahana di Trans Studio Theme Park Bali yaitu Frank House, disulap sedemikian rupa menyesuaikan suasana Halloween dengan judul “The Curse
NASIONAL

CMSE 2025 Berlangsung Meriah, Catatkan Rekor Pengunjung

LITERASIPOST.COM – Jakarta | Penyelenggaraan Capital Market Summit & Expo (CMSE) 2025 yang mengusung tema “Pasar Modal untuk Rakyat, Satu Pasar Berjuta Peluang”, resmi ditutup pada Sabtu (18/10). Selama dua hari pelaksanaan, yakni 17-18 Oktober 2025 di Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), antusiasme khalayak terlihat sangat tinggi. Terlihat dari 11.682