January 31, 2026
Home Posts tagged MIH
PENDIDIKAN

Prodi MIH FH UNUD Laksanakan Pengabdian di Kelurahan Serangan

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Pengabdian Kepada Masyarakat oleh Prodi Magister (S2) Ilmu Hukum (MIH) FH UNUD berlangsung pada Sabtu (26/11/2022) dengan topik “Peran Desa Adat dalam Menyikapi Permasalahan Wicara di Desa Adat” bertempat di Kelurahan Serangan, Kecamatan Denpasar Selatan. Pengabdian diawali dengan kegiatan pembersihan dan persembahyangan di Pura Serangan,