LITERASIPOST.COM – Badung | Upaya cepat petugas gabungan Polres Badung dalam menindaklanjuti penangkapan seorang WNA berinisial Q.A.A.S. di Jalan Pantai Batu Bolong yang diduga membawa kokain langsung membuahkan hasil. Tidak ingin berhenti pada satu tersangka, tim gabungan yang dipimpin
LITERASIPOST.COM – JIMBARAN | Saat konferensi pers di Jimbaran Bali, Selasa (19/11/2024), Kabareskrim Polri Komjen Pol. Drs. Wahyu Widada, M.Phil., didampingi Tim Dittipidnarkoba, Waka Polda Bali Brigjen Pol Komang Sandi Arsana S.I.K., M.H., dan Kabid Humas Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan S.I.K., M.H., menyampaikan bahwa pada September lalu Dittipidnarkoba
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bali, Pramella Yunidar Pasaribu menerima audiensi Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bali, Rudy Ahmad Sudrajat beserta jajaran pada Rabu (9/10). Pertemuan yang berlangsung di Ruang Nakula ini menandai komitmen kuat kedua lembaga dalam upaya bersama memberantas peredaran dan
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Komisi III DPR RI melakukan kunjungan kerja ke Polda Bali, Selasa (24/10/2023). Rombongan yang dipimpin oleh Mulfacri Harahap, S.H., M.H, tersebut diterima oleh Kapolda Bali, Irjen Pol Ida Bagus Kade Putra Narendra, S.I.K., M.Si beserta pejabat utama Polda Bali. Turut hadir Kepala BNN Provinsi Bali, Brigjen Pol R Nurhadi Yuwono. Rombongan
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Selama periode Agustus-September 2023, BNN Provinsi Bali (BNNP Bali) berhasil mengungkap 5 kasus Narkoba dengan 6 tersangka. Dari kasus tersebut diamankan sebanyak 13.865,69 gram ganja dan 172,18 gram shabu sebagai barang bukti (BB). Pemusnahan BB dilakukan menggunakan insenerator bertempat di halaman kantor BNNP Bali, Denpasar, Rabu
LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Universitas Udayana (Unud) bekerjasama dengan Badan Narkotika Nasional Provinsi Bali (BNNP Bali) melakukan tes urine bagi para Koordinator, Sub Koordinator di lingkungan Unud serta para Kepala Bagian Rumah Sakit Unud bertempat di Gedung Widya Sabha Kampus Unud Bukit Jimbaran, Senin (18/9/23). Kepala Biro Umum Unud Ni Made Pertami Susilawati
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Kepala BNNP Bali Brigjen Pol. Dr. R. Nurhadi Yuwono, S.I.K., M.Si., CHRMP, menegaskan komitmen lembaganya untuk memberantas Narkoba hingga ke akar-akarnya. Belum lama ini, BNNP Bali telah menangkap jaringan Narkoba Medan-Bali di Seririt Buleleng berinsial KD dengan barang bukti sebanyak 7 Kg ganja kering. Kali ini, Tim Berantas BNNP Bali
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Berdasarkan hasil pemetaan dan penyelidikan, Tim Pemberantasan BNN Provinsi Bali berhasil mengungkap sindikat narkotika yang beroperasi di daerah Buleleng pada Rabu (13/9/2023). Petugas menyita barang bukti sementara sebanyak 7 box yang diduga narkotika dengan berat bruto 7.222,33 gram atau berat netto 6.377,02 gram. Tersangka KD yang terlibat
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Ditresnarkoba Polda Bali berhasil mengungkap kasus peredaran Narkoba di Bali yang dilakukan warga negara asing (WNA) Uzbekistan dan Rusia. Hal tersebut disampaikan pada Press Conference di depan gedung Ditresnarkoba Polda Bali, Selasa (30/5/2023) yang dipimpin oleh Wadir Ditresnarkoba Polda Bali, AKBP Ponco Indriyo, S.I.K., M.H. Turut
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | BNN Provinsi Bali berhasil mengungkap enam kasus peredaran narkotika dengan enam pelaku selama bulan Januari hingga Maret 2023. Dari kasus tersebut diamankan barang bukti (BB) berupa Sabu-sabu/Metamfetamina sebanyak 319,64 gram dan Ekstasi/MDMA sebanyak 115 butir. Kepala BNN Provinsi Bali, Brigjen Pol Dr R Nurhadi Yuwono, SIK, M.Si menyampaikan
























