LITERASIPOST.COM – Badung | Ketua Fraksi Gerindra DPRD Badung, I Wayan Puspa Negara menilai upaya Bupati Badung dalam memotivasi kaula muda melalui pemberian bantuan dana kreativitas ogoh-ogoh, searah dengan pemikiran Fraksi Gerindra. Pasalnya, langkah tersebut diyakini dapat memperkuat
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Kasanga Festival (Kasanga Fest) Caka 1947 Tahun 2025 siap digelar di Kawasan Lapangan Puputan I Gusti Ngurah Made Agung serta Catus Pata Catur Muka Kota Denpasar. Pembukaan gelaran tahunan Yowana Kota Denpasar ini akan berlangsung pada 21 Maret 2025 yang diawali dengan penampilan Pawai 16 besar karya terbaik ogoh-ogoh STT se-Kota […]
LITERASIPOST.COM – Denpasar | Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan S.I.K., M.H., menyampaikan Polda Bali akan mengerahkan ribuan personel dalam rangka pengamanan pawai ogoh-ogoh saat Pangrupukan (malam Nyepi) pada Minggu (10/3/2024). Pengamanan rute oleh personel Ditlantas akan dilaksanakan pada titik-titik tertentu di seputaran Kota Denpasar,
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Bank Indonesia Provinsi Bali ikut memeriahkan Festival Ogoh-ogoh di hari Pangerupukan, yakni sehari menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Caka 1945 pada Selasa (21/3/2023). Ogoh-ogoh bertemakan pertempuran 3 maskot hewan Penjaga Kedaulatan Rupiah, terdiri dari Badak, Burung Garuda, dan Burung Cendrawasih, melawan raksasa (Buta Kala) yang melambangkan
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | DPD Partai Demokrat Provinsi Bali menggelar lomba mewarnai bagi anak-anak PAUD serta pasar bazar bertempat di halaman sekretariat DPD Partai Demokrat Provinsi Bali, Denpasar, Selasa (14/3/2023). Kegiatan ini disambut oleh anak-anak PAUD dan masyarakat sekitar. Wakil Ketua DPD Partai Demokrat Provinsi Bali, Shri I Gusti Ngurah Wira Wedawitry
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Nyepi merupakan salah satu hari suci umat Hindu untuk merayakan pergantian Tahun Baru Saka. Perayaan Hari Raya Nyepi tentu sangat terasa di Pulau Dewata Bali. Sehari sebelumnya yang dinamakan Hari Pangrupukan, dimana pada malam harinya biasa dilaksanakan pawai Ogoh-ogoh di masing-masing perempatan desa. Tak ketinggalan pula akan ada pawai
LiterasiPost.com, Denpasar – Majelis Desa Adat (MDA) Kota Denpasar dan Bendesa se-Kota Denpasar membuat kesepakatan, bahwa pelaksanaan “Melasti” serangkaian Hari Suci Nyepi Tahun Caka 1943 akan dilaksanakan secara “ngubeng”. Kesepakatan tersebut setelah dilakukan pembahasan bersama MDA yang dihadiri Wali Kota Denpasar IGN Jaya Negara, Wakil Wali Kota I Kadek Agus





















