LITERASIPOST.COM – DENPASAR | PT Pegadaian Kanwil VII Bali Nusra menggelar kegiatan Pegadaian Peduli Khitan Massal Tahun 2025 pada Minggu (22/6) di Aula Kantor. Kegiatan ini diikuti oleh 111 peserta dengan rentang usia 3 bulan hingga 14 tahun. Pemimpin Wilayah PT Pegadaian Kanwil VII Bali















