LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Pilkada serentak 2024 telah usai. KPU di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota pun telah melakukan rekapitulasi hasil penghitungan suara para Paslon. Kini, hanya menunggu penetapan Paslon terpilih. Demikian disampaikan Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Bali, Irjen. Pol. Daniel Adityajaya, S.H., S.I.K., M.Si. memberikan arahan kepada Pecalang dalam rangka mendukung pengamanan Pilkada Serentak Tahun 2024 bertempat di Grand Santhi Hotel, Denpasar, Jumat (20/9/2024). Kegiatan ini turut dihadiri oleh Kepala Dinas PMA Provinsi Bali, Majelis Desa Adat
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Jansen S.I.K., M.H., menerangkan terkait pengamanan setiap tahapan Pilkada Serentak 2024, Polda Bali telah menyiapkan dengan sangat matang. Kesiapan tersebut sudah disiapkan sejak tahun lalu sebelum pelaksanaan Pemilu Presiden dan Legislatif pada 24 Februari 2024. Dimana pelaksanaan di Bali berlangsung
LITERASIPOST.COM – BADUNG | Petugas Pemuktahiran Daftar Pemilih (Pantarlih) dalam melaksanakan pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih di Kabupaten Badung menghadapi berbagai rintangan. Di daerah urban Badung selatan misalnya, ketika Pantarlih hendak mencoklit terdapat rumah warga di Kelurahan Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan yang kebetulan sedang
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar, menyelenggarakan Sosialisasi Visi, Misi, Program Kerja Bakal Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota serta PKPU 8 Tahun 2024 bertempat di Hotel Aston Denpasar, Kamis (25/7/2024). Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Wakil Walikota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa beserta Forkopimda dan
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | KPU Provinsi Bali menyebut saat ini proses pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih untuk Pilkada Serentak 2024 telah rampung 100% di seluruh kabupaten/kota di Bali, atau sebelum berakhir 24 Juli 2024. “Kami per 23.59 Wita kemarin telah menerima laporan dari teman-teman kabupaten/kota bahwa Coklit telah mencapai 100 persen.
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | KPU Provinsi Bali menggencarkan kegiatan sosialisasi tahapan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali, Walikota/Bupati dan Wakil Walikota/Bupati Tahun 2024 (selanjutnya disebut Pilkada Serentak 2024) melalui berbagai cara, salah satunya lewat acara Coffee Morning dengan nuansa santai. Komisioner KPU Provinsi Bali, Gede John Darmawan
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | KPU Provinsi Bali menyelenggarakan kegiatan Peluncuran Maskot dan Jingle Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali (selanjutnya disebut Pilkada Bali 2024) bertempat di Panggung Terbuka Ardha Candra, Taman Budaya Provinsi Bali (Art Center Denpasar) pada Jumat (5/7/2024). “Kegiatan ini sangat penting dalam rangka mensosialisasikan
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Pemerintah Kota Denpasar bersama seluruh stakeholder terkait menggelar Rapat Koordinasi persiapan pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024, Jumat (5/7). Hal tersebut dilaksanakan guna mendukung kelancaran tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024 yakni Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali serta Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara bersama istri, Sagung Antari Jaya Negara mengikuti tahapan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) yang dilaksanakan oleh Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di kediamannya, Kelurahan Penatih, Kecamatan Denpasar Timur, Jumat (5/7). Sebelumnya,
























