LITERASIPOST.COM – Denpasar | PT PLN (Persero) terus memperkuat langkah nyata dalam mendukung terwujudnya Nusa Penida sebagai pulau mandiri energi bersih. Melalui pengembangan pembangkit energi baru terbarukan (EBT) dan rencana infrastruktur kendaraan listrik, PLN siap berkolaborasi















