January 31, 2026
Home Posts tagged Pusat Perbelanjaan
GAYA HIDUP & TEKNOLOGI

Pembukaan Living World Denpasar: Pengunjung Membludak, Food Area dan Sidewalk jadi Daya Tarik

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Living World Denpasar yang berlokasi di Jalan Gatot Subroto resmi dibuka pada Jumat (24/3/2023). Tak elak, pusat perbelanjaan dengan konsep “Home Living & Eat-ertainment” yang dikembangkan oleh Kawan Lama Group ini, diserbu pengunjung. Living World Denpasar merupakan mal ketiganya di Indonesia setelah Alam Sutera Tangerang dan Pekanbaru.
EKONOMI & PERBANKAN

Go Digital, 15 Mall di Bali Gunakan QRIS

LITERASIPOST.COM, KUTA | Bank Indonesia menggaungkan program S.I.A.P QRIS (Sehat, Inovatif, Aman, Pakai Quick Response Code Indonesian Standard) sebagai kelanjutan upaya dalam mengakselerasi pembayaran digital nasional, khususnya di wilayah Provinsi Bali. Kali ini, dengan berkolaborasi dengan Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI), telah diresmikan S.I.A.P QRIS