November 8, 2025
Home Posts tagged Regenerasi
PENDIDIKAN

Regenerasi, HMKU FK UNUD Selenggarakan Musyawarah Mahasiswa 2022

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Himpunan Mahasiswa Kedokteran Umum (HMKU) Fakultas Kedokteran Unud menyelenggarakan Musyawarah Mahasiswa (MUSMA) HMKU 2022 dilaksanakan pada hari Minggu, 11 Desember 2022 yang bertempat di Ruang dr. AA Djelantik, Lantai 4 Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Dengan dilaksanakan Musma HMKU menandakan berakhirnya kepengurusan HMKU INSPIRE