January 30, 2026
Home Posts tagged Seraya Timur
PENDIDIKAN

Praktikum Berbasis Case Method, Prodi Manajemen Sumberdaya Perairan FKP UNUD Jelajahi Potensi Perikanan di Seraya Timur

LITERASIPOST.COM, KARANGASEM | Manajemen Sumberdaya Perairan merupakan salah satu program studi bidang Perikanan di Universitas Udayana. Pada Jumat , 5 Mei 2023 dilaksanakan kegiatan praktikum sosial ekonomi budaya masyarakat perikanan, manajemen perikanan tangkap, tata niaga perikanan, pengembangan ekonomi dan finansial sumber daya perairan di Desa Seraya Timur,