LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Bali (Kanwil DJP Bali) mengadakan kegiatan Pajak Bertutur Tahun 2024 dengan tema “Lampaui Batas, Bangkit Untuk Indonesia Emas”. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Ruang Multimedia SMK Negeri 2 Denpasar, Rabu















