LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Universitas Udayana melalui Satuan Pengawas Internal (SPI) menerima kunjungan dalam rangka studi banding dari Tim SPI Universitas Negeri Manado (UNIMA) bertempat di Ruang Nusa Gedung Rektorat Kampus Jimbaran, Kamis (28/07/2022). Kunjungan ini diterima oleh Ketua SPI















