LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Lembaga Pelatihan Kerja Permata Mutiara Indonesia (LPK PMI) Bali mengirim 9 peserta magang ke Yamanashi, Jepang, diantar langsung oleh Kepala LPK PMI Bali Josua Christmas, Selasa (1/7) sore. Tujuh orang di antaranya adalah mahasiswa STIKOM Bali Group. Mereka
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | Delapan mahasiswa STIKOM Bali Group, peserta Progam Kuliah Kerja di Jepang, lulus tes Pekerja Berketerampilan Spesifik (PBS) atau Specied Skill Worker (SSW). Di antaranya 6 orang dari ITB STIKOM Bali yaitu I Gede Ananda Putra Pratama (Prodi Sistem Komputer atau SK), I Gusti Putu Susila Mantra (Prodi Sistem Informasi atau SI), […]
LITERASIPOST.COM – DENPASAR | 10 mahasiswa STIKOM Bali Group yakni 9 orang dari ITB STIKOM Bali dan 1 orang dari Politeknik Nasional (Polnas) lulus interview magang ke Jepang, sejak pekan lalu hingga Senin (27/1/2025). Mahasiswa tersebut adalah I Ketut Yudha Mahardika dari Prodi Sistem Informasi (SI), Yohanes Keloden Museng Riawale dari Prodi Bisnis Digital (BD),
Kejujuran itu tidak tergantikan oleh mesin. LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Para pimpinan dari 30 unit lembaga dan bisnis STIKOM Bali Group mendapat pencerahan ilmu marketing dari pakar marketing dunia, Hermawan Kartajaya, di Aula ITB STIKOM Bali Kampus Renon, Denpasar, Jumat (28/1/2022). Di depan peserta rapat koordinasi STIKOM Bali Group tahun 2022 itu, Hermawan Kartajaya
LiterasiPost.com, Denpasar | Rektor ITB STIKOM Bali, Dr. Dadang Hermawan yang juga Direktur Utama 23 lembaga bisnis berbendera STIKOM Bali Group, selalu saja punya inovasi brilian. Teranyar, ketika melantik ratusan mahasiswa baru kelas karyawan, Dr. Dadang Hermawan mengajak seluruh mahasiswa baru dan mahasiswa lama ITB STIKOM Bali untuk bekerja di Jepang menggunakan visa



















