LITERASIPOST.COM, DENPASAR | UPT Bahasa Universitas Udayana dan International Test Center (ITC) bersama Kantor Urusan Internasional (KUI) menggagas kerja sama mengadakan tes TOEIC resmi dari ETS khususnya bagi mahasiswa vokasi Universitas Udayana. Tes ini dilaksanakan pada sabtu (18/2/2023)















