October 11, 2024
Home Archive by category NASIONAL (Page 22)
NASIONAL

Media Briefing, DJP Sampaikan Informasi Perpajakan Terkini

LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mengadakan Media Briefing untuk memberikan informasi perpajakan terkini kepada awak media yang disampaikan langsung oleh Direktur Jenderal Pajak, Suryo Utomo didampingi jajarannya. “Hari ini, kami mencoba untuk menyampaikan beberapa update ataupun penambahan penjelasan (atas) beberapa isu yang kemarin beredar di
NASIONAL

Mulai 3 Januari, Pertamina Sesuaikan Harga Pertamax dan Dex Series

LITERASIPOST.COM, JAKARTA | PT Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial & Trading Pertamina, kembali melakukan penyesuaian harga jual produk-produk BBM nonsubsidi atau jenis bahan bakar umum (JBU). Harga baru yang berlaku per 3 Januari 2023 pukul 14.00 WIB. Hal ini disampaikan langsung oleh Menteri BUMN Erick Thohir, pada Selasa (3/1/2023). “Diputuskan hari ini
NASIONAL

Gaji 5 Juta Kena Pajak, Begini Perhitungannya

Untuk gaji 5 juta per bulan (60 juta rupiah setahun) tidak ada skema pemberlakuan pajak baru atau tarif pajak baru. Orang yang masuk kelompok penghasilan ini dari dulu sudah kena pajak dengan tarif 5 persen. LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Sejak diterbitkannya Undang-undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP) yang kemudian ditegaskan dengan
NASIONAL

BPJS Kesehatan Luncurkan Data Sampel Terbaru dan New Mobile JKN

LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Dalam rangka meningkatkan transparansi dan memenuhi kebutuhan penyusunan kebijakan berbasis data, BPJS Kesehatan resmi meluncurkan data sampel tahun 2022 yang terdiri atas data sampel general tahun 2015-2021, data sampel kontekstual diabetes melitus tahun 2015-2021 dan data sampel tuberkulosis tahun 2015-2021. Tahun ini, selain melakukan
NASIONAL

Sukseskan KTT G20 di Bali, Menteri BUMN Beri Penghargaan kepada PLN

LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengapresiasi kinerja PT PLN (Persero) dalam menyukseskan rangkaian Presidensi G20 Indonesia hingga acara puncak Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 pada 15-16 November 2022 di Bali. Apresiasi itu diberikan atas kerja keras serta dukungan PLN dalam pengamanan infrastruktur kelistrikan sehingga
NASIONAL

“SIAL INTERFOOD – SEAFOOD SHOW OF ASIA 2022” Siap Digelar, Dukung Perluasan Pemasaran Produk Perikanan RI

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Indonesia sebagai salah satu negara pengekspor hasil kelautan utama di dunia bersanding dengan eksportir utama lainnya seperti China, Norway, Vietnam, India, dan Amerika Serikat. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mencatat nilai ekspor produk hasil perikanan Indonesia tahun 2021 mencapai USD 5.7 milliar atau sekitar Rp90 trillun. KKP