November 25, 2024
Home Posts tagged Bali safari
PARIWISATA & SENI BUDAYA

PPKM Darurat, Bali Safari Tutup Sementara

LiterasiPost.com, Gianyar | Dalam mendukung program Pemerintah sebagai upaya pengendalian dan pemulihan pandemi Covid-19 melalui Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Wilayah Jawa dan Bali yang berlaku pada 3-20 Juli 2021. “Kami informasikan bahwa mulai tanggal 3 sampai 20 Juli Taman Safari Bogor, Taman Safari Prigen, Bali Safari beserta
PARIWISATA & SENI BUDAYA

Lagi, Dua Bayi Hyena Lahir di Bali Safari

LiterasiPost.com, Gianyar – Masih ingat dengan Hyena di Bali Safari? Sudah dua tahun, 4 ekor Hyena belang ada di Bali Safari Park. Keempat Hyena yang terdiri dari dua betina bernama Manama dan Adiiya, serta dua jantan bernama Hamad dan Riffa menjadi idola pengunjung Bali Safari Park. Bali Safari Park, bagian dari Taman Safari Indonesia Group, […]
BALI

Bali Safari dan BKSDA Lepasliarkan Dua Spesies Penyu di Pantai Cucukan

LiterasiPost.Com, Gianyar – Bali Safari bersama Balai Konservasi dan Sumber Daya Alam (BKSDA) Bali melakukan pelepasliaran dua ekor penyu di Pantai Cucukan, Kabupaten Gianyar, Minggu (23/5/2021) bertepatan dengan Hari Penyu Sedunia. Sebagai lembaga konservasi terbesar di Bali yang fokus pada konservasi satwa liar, Bali Safari selalu berpartisipasi aktif dalam segala
PARIWISATA & SENI BUDAYA

Beri Rasa Aman dan Nyaman Bagi Pengunjung, Karyawan Bali Safari Jalani Vaksinasi Covid-19

LiterasiPost.com, Gianyar – Sekitar 300 karyawan Bali Safari menjalani vaksinasi Covid-19, Sabtu (3/4/2021). Dengan dilaksanakannya vaksinasi kerja sama dengan Pemkab Gianyar ini, diharapkan dapat memberikan rasa aman dsn nyaman kepada para wisatawan yang berkunjung. “Jumlah karyawan kami sekitar 600 orang, jadi nanti akan dibagi menjadi 2 tahap vaksinasi,” ungkap