January 30, 2026
Home Posts tagged FK UNUD (Page 3)
PENDIDIKAN

Perkuat Sinergi, BEM FK UNUD Studi Banding ke UGM

LITERASIPOST.COM, YOGYAKARTA | Menguatkan jaringan eksternal dan wawasan organisasi, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Udayana (BEM FK Unud) mengadakan program studi banding langsung dengan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada (BEM FKKMK UGM) di Yogyakarta. (Sabtu, 18/11/2023).
PENDIDIKAN

Doktor Ilmu Kedokteran FK UNUD Buktikan Pendekatan Ergonomi Total Kurangi Kelelahan dan Tingkatkan Kenyamanan Kerja Dokter Gigi

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Bertempat di Gedung Program Pascasarjana Lt. III Ruang Aula Kampus Denpasar, telah berlangsung ujian Promosi Doktor dengan kandidat promovenda, Ni Nyoman Kristina, SKM., MPH dengan judul disertasi “Pendekatan Ergonomi Total Memperbaiki Respon Fisiologis dan Meningkatkan Kenyamanan Kerja pada Dokter Gigi yang Melakukan Tumpatan Gigi di
PENDIDIKAN

Tim Asesor LAM-PTKes Lakukan Asesmen Lapangan pada Prodi Spesialis Mikrobiologi Klinik FK UNUD

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Tim Asesor LAM-PTKes mengunjungi Program Studi Spesialis Mikrobiologi Klinik Fakultas Kedokteran Universitas Udayana (Unud) dalam rangka asesmen lapangan akreditasi program studi. Pembukaan asesmen dihadiri Wakil Rektor Bidang Akademik mewakili Rektor Unud, Ketua Lembaga, USDI, UPT Perpustakaan, Dekan Fakultas Kedokteran beserta jajaran, Ketua