LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Bali (Kanwil DJP Bali) mengadakan edukasi perpajakan kepada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) difabel. Pelaku UMKM difabel ini dibina langsung oleh Graha Nawasena Rumah Harapan yang berada di bawah naungan Dinas
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Pada tahun 2023 Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP Bali) mengemban tugas untuk mengumpulkan penerimaan pajak di Provinsi Bali sejumlah Rp10,11 triliun. Sampai dengan 30 September 2023, Kanwil DJP Bali berhasil mengumpulkan penerimaan pajak sejumlah Rp9,45 triliun atau 93,52% dari target yang ditetapkan. Realisasi ini melebihi
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Bali menyita rumah milik tersangka NKW di wilayah Dalung, Kabupaten Badung, Bali, Jumat (13/10/2023). NKW merupakan penanggung jawab pada PT DMSM yang bergerak dalam bidang jasa pengurusan legal (jasa pengurusan perizinan, SIUP, IMB dan lainnya). NKW diduga kuat telah melakukan tindak
LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Sampai 30 September 2023, pemerintah telah menunjuk 161 pelaku usaha Perdagangan Melalui Sistem Elektronik (PMSE) menjadi pemungut Pajak Pertambahan Nilai (PPN). Jumlah tersebut termasuk tiga pemungut PPN PMSE yang ditunjuk pada September 2023. Penunjukan di bulan September 2023 yaitu DeepL SE, Squarespace Ireland Ltd. dan Trendstream Ltd. Dari
LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Terkait dengan pemeriksaan pajak, bahwa Direktorat Jenderal Pajak (DJP) dalam melakukan edukasi, pengawasan, dan pemeriksaan senantiasa bersikap profesional serta menjunjung tinggi integritas berdasarkan peraturan perundang-undangan. DJP melakukan pemeriksaan dalam hal: a) Wajib Pajak mengajukan permohonan pengembalian pajak (restitusi); dan b)
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Pada tahun 2023 Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Bali (Kanwil DJP Bali) mengemban amanah untuk mengumpulkan penerimaan pajak di Bali sebesar Rp10,11 triliun. Sampai dengan 30 Juni 2023, Kanwil DJP Bali telah dapat mengumpulkan penerimaan pajak sebesar Rp6,109 triliun atau 60,42%% dari target yang diberikan. Realisasi penerimaan Kanwil
LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Dalam rangka memberikan kepastian hukum dan keadilan, penggantian atau imbalan sehubungan dengan pekerjaan atau jasa dalam bentuk natura dan/atau kenikmatan kini dapat dibiayakan oleh pemberi kerja. Biaya penggantian atau imbalan tersebut sepanjang merupakan biaya untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan (3M). Sebaliknya, bagi
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Bali (Kanwil DJP Bali) melalui delapan Kantor Pelayanan Pajak di wilayah Bali melakukan tindakan penegakan hukum berupa pemblokiran serentak atas 91 rekening penunggak pajak dengan nilai tunggakan sebesar Rp71 miliar. Kepala Kanwil DJP Bali Nurbaeti Munawaroh menjelaskan bahwa tindakan blokir rekening
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Pengadilan Negeri Singaraja pada Kamis (17/5/2023) menjatuhkan vonis penjara selama 6 bulan dan denda dua kali kerugian pendapatan negara sejumlah Rp1.457.784.414 kepada KNS yang sebelumnya dituntut penjara selama 2 tahun 2 bulan dan denda dua kali kerugian pada pendapatan negara atas tindak pidana di bidang perpajakan yang dilakukannya. KNS
LITERASIPOST.COM, JAKARTA | Mulai 9 Mei 2023, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) kembali menerbitkan kebijakan terkait kemudahan layanan kepada Wajib Pajak (WP). Kemudahan dimaksud terkait penyederhanaan proses restitusi dengan jangka waktu dari semula 12 bulan menjadi 15 hari kerja saja. Kemudahan tersebut diberikan khusus kepada WP Orang Pribadi (OP) yang mengajukan
























