LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Seniman visual, Mantra Ardhana mengadakan pameran tunggal bertajuk “Kissing the Poetry” bertempat di Santrian Gallery, Sanur – Denpasar pada 9 Juni hingga 31 Juli 2023. Pria kelahiran Lombok – NTB ini, menampilkan 27 karya yang terdiri dari oil
LITERASIPOST.COM, DENPASAR – Mengusung tema “Segara Kerthi: Prabhaneka Sandhi, Samudra Cipta Peradaban”, Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-45 Tahun 2023 akan digelar mulai 18 Juni hingga 16 Juli 2023 dengan melibatkan 18.974 seniman. Informasi itu disampaikan Kepala Bidang Kesenian dan Tenaga Kebudayaan Dinas Kebudayaan Provinsi Bali, Ni Wayan Sulastriani di
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Menutup tahun 2022 sebagai Tahun Hak Cipta, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) menggelar Festival Karya Cipta Anak Negeri di Taman Werdhi Budaya Provinsi Bali (Art Center), Denpasar, pada 29-30 Oktober 2022. Festival ini merupakan sebuah gelaran pesta seni yang melibatkan
LITERASIPOST.COM, UBUD | Ubud menjadi salah satu wilayah di Bali yang paling aktif menyelenggarakan festival dan paling banyak memiliki komunitas kreatif. Mulai dari musik, spiritualitas, kesenian hingga kebudayaan. Kali ini, giliran musik, seni dan kebudayaan yang dihelat selama 3 hari di Biji World, Ubud dengan nama “Ubud Folkfest”. Acara yang dimulai 15 Juli
LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Kapolda Bali Irjen. Pol. Drs. I Putu Jayan Danu Putra, S.H., M.Si., didampingi Wakapolda Bali Brigjen. Pol. Drs. I Ketut Suardana, M.Si., beserta seluruh PJU Polda Bali hadir dalam acara Bhayangkara Mural Festival 2021 Piala Kapolri bertempat di halaman depan Mapolda Bali, Sabtu (30/10/2021). Acara yang dilaksanakan terpusat di Lapangan
LiterasiPost.com, Denpasar – Seniman Kota Denpasar yang akan berlaga di ajang Pesta Kesenian Bali (PKB) XLIII Tahun 2021 mengikuti vaksinasi Covid-19 di Kantor Dinas Kebudayaan Kota Denpasar, Kamis (6/5/2021). Hal ini sebagai upaya untuk mendukung penerapan protokol kesehatan pementasan di masa pandemi Covid-19. Kabid Kesenian Dinas Kebudayaan Kota Denpasar, Dwi
LiterasiPost.com, Denpasar – Apresiasi terhadap keberadaan Dharma Negara Alaya (DNA) Kota Denpasar sebagai ruang kreativitas anak muda terus mengalir. Kali ini datang dari seniman dan budayawan Indonesia, Eros Djarot yang khusus berkunjung ke DNA Art and Creative Hub Kota Denpasar, Jumat (26/3/2021). Dalam kunjungannya, Eros Djarot berkesempatan menyaksikan Pameran