November 25, 2024
Home Posts tagged Teknologi Pangan (Page 2)
PENDIDIKAN

Raih Gelar Magister, Sri Agustini Kombinasikan Jamur Merang dan Daging Ayam Broiler pada Lawar Mampu Turunkan Kolesterol

LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Mahasiswa Magister Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana, Ni Ketut Sri Agustini, S.TP. berhasil meraih Gelar Magister Teknologi Pangan (M.TP.) pada 15 November 2022 dengan judul tesis “Pengaruh Rasio Daging Ayam Broiler(Gallus domesticus) Dengan Jamur Merang (Vorvariella volvacae) Terhadap Karakteristik Lawar
PENDIDIKAN

Tiga Mahasiswa Prodi Teknologi Pangan UNUD Sabet Juara 2 Lomba Poster di Ajang Nasional “Macaron”

LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Tim Mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana, yakni Gede Agung Artha Deva Jayadhi Narayana, Ermiati, dan Ni Kadek Alit Wirastuti yang merupakan mahasiswa Teknologi Pangan angkatan 2021 mampu mengalahkan pesaingnya dari seluruh Indonesia dan meraih 2nd Winner Poster Competition on Manifestation of
PENDIDIKAN

Perdalam Pengetahuan dan Praktek Pembuatan Pangan Tradisional Bali, Prodi Teknologi Pangan Beri Mahasiswa Pengalaman Melalui Praktikum Lapangan

LITERASIPOST.COM, KLUNGKUNG | Program Studi Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana telah melaksanakan Praktikum Lapangan Mata Kuliah Pangan Tradisional Bali pada Selasa (25/10/2022) di Warung Alit bersama Ir. Anak Agung Gede Ngurah Anom Jambe, M.Si yang merupakan Staf Dosen Program Studi Teknologi Pangan yang telah memasuki masa purnabakti
PENDIDIKAN

Dukung Agrowisata Kintamani, Dosen Prodi Teknologi Pangan FTP UNUD Olah Limbah Kulit Kopi Arabika jadi Teh Cascara

LITERASIPOST.COM, BANGLI | Dosen Program Studi Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana (FTP Unud) Sayi Hatiningsih, S.TP., M.Si., berkolaborasi dan tergabung dalam tim bersama Prof. Dr. Ir. Bambang Admadi H., M.P., dari Program Studi Teknologi Industri Pertanian, FTP Unud, I Komang Budi Mas Aryawan, S.Pd., M.Pd., dari Fakultas Informatika dan
PENDIDIKAN

Prodi Teknologi Pangan FTP UNUD Laksanakan Praktikum Lapangan MK Teknologi Kakao di PT Cau Coklat Internasional

LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Program Studi Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana (FTP UNUD) melaksanakan Praktikum Lapangan Mata Kuliah Teknologi Kakao di PT Cau Coklat Internasional, Sabtu (8/10/2022). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan yang mengambil mata kuliah pilihan Teknologi Kakao. Kegiatan
PENDIDIKAN

Kejar Capaian IKU 4 dan IKU 7, Prodi Teknologi Pangan Berkolaborasi dengan Praktisi pada Program Praktisi Mengajar MK Kewirausahaan

LITERASIPOST.COM, JIMBARAN | Guna menunjang pencapaian IKU 4 yaitu Praktisi Mengajar di dalam Kampus dan IKU 7 yaitu Kelas yang Kolaboratif dan Partisipatif pada 3 Oktober 2022 dan 7 Oktober 2022 Program Studi Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana berkolaborasi dengan praktisi yaitu I.G.N. Erlangga Bayu Rahmanda Putra pada mata kuliah
PENDIDIKAN

Guru Besar FTP UNUD jadi Pembicara dalam Peninjauan Kurikulum Sarjana Teknologi Pangan ITEKES Bali

LITERASIPOST.COM, DENPASAR | Guru Besar Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana (FTP UNUD), Prof. Dr. Ir. G.P. Ganda Putra, M.P. didapuk menjadi pembicara dalam Kegiatan Peninjauan Kurikulum Sarjana Teknologi Pangan ITEKES Tahun 2022, Senin (1/8/2022) di Ruang Rapat Lantai 4 Kampus II ITEKES Bali. Turut hadir Ketua Perhimpunan Ahli Teknologi Pangan Indonesia