LiterasiPost.com, Denpasar – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali (KPwBI) Provinsi Bali menggelar penyerahan program beasiswa Bank Indonesia dan Jumpa Perdana Generasi Baru Indonesia (GenBI) 2021. Kegiatan dilaksanakan secara hybrid di Hyatt Regency Sanur, Rabu (24/3/2021)
LiterasiPost.com, Denpasar – Kasus terkonfirmasi Covid-19 di wilayah Bali pada Selasa (23/3/2021) sebanyak 182 orang (165 orang melalui Transmisi Lokal dan 16 PPDN dan 1 PPLN). Sedangkan pasien sembuh berjumlah 137 orang dan meninggal dunia sebanyak 12 orang. Secara kumulatif, kasus terkonfirmasi mencapai 38.489 orang, sembuh 35.880 orang (93,22 persen), dan
LiterasiPost.com, Denpasar – Tujuh mahasiswa Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) STIKOM Bali lulus seleksi peserta program Kampus Mengajar Angkatan I Tahun 2021 untuk mendukung Program Merdeka Belajar – Kampus Merdeka, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI. Para mahasiswa tersebut semuanya angkatan tahun 2018 dan berasal dari Program Studi Sistem Informasi.
LiterasiPost.com, Badung – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno bersama Pemerintah Provinsi Bali, Bank Indonesia Provinsi Bali dan Bank Mandiri melakukan peresmian “Digitalisasi Sport Tourism Berbasis QRIS dalam Rangka Pemulihan Ekonomi Bali” di Nusa Dua, Minggu (21/3/2021). Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Trisno Nugroho
LiterasiPost.com, Denpasar – Bali merupakan sebuah tujuan daerah pariwisata terdepan di Indonesia. Perpaduan alam yang indah dengan budaya yang menarik dan khas menjadi magnet bagi jutaan wisatawan asing dan domestik untuk berkunjung ke pulau ini. Di tengah pandemi Covid-19 yang masih melanda hingga saat ini, tentunya dibutuhkan keseriusan dari setiap pihak terkait
LiterasiPost.com, Denpasar – Pertambahan kasus Covid-19 di Bali pada Kamis (18/3/2021), yakni terkonfirmasi sebanyak 306 orang (277 orang melalui Transmisi Lokal dan 29 PPDN), sembuh 189 orang, dan meninggal dunia 8 orang. Jumlah kasus secara kumulatif, yakni terkonfirmasi sebanyak 37.610 orang, sembuh 34.999 orang (93,06 persen), dan meninggal dunia 1.049 orang
LiterasiPost.com, Denpasar – Di bawah pimpinan langsung Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra, S.H., M.Si., sebanyak 829 personel jajaran Polda Bali akan diterjunkan untuk pengamanan kunjungan kerja Presiden RI, Ir. H. Joko Widodo beserta rombongan pada Selasa (16/3/2021) ke Bali. Rangkaian pengamanan kunker Presiden ke Bali yang bersandi Ops Puri Agung I
LiterasiPost.com, Badung – Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai – Bali menghormati perayaan Nyepi Tahun Caka 1943 pada Minggu (14/3/2021) dengan pemberhentian jam operasional sementara yang dimulai dari pukul 06.00 WITA sampai keesokannya, Senin (15/3/2021) pukul 06.00 WITA. Pemberhentian operasional sementara tersebut telah dikoordinasikan kepada seluruh
LiterasiPost.com, Denpasar – Tingginya kebutuhan masyarakat Bali terhadap daging babi baik untuk sarana upacara agama maupun konsumsi, sering kali membuat harga daging ini melambung. Kondisi ini pun kerap dimanfaatkan oleh oknum tak bertanggung jawab untuk memasukkan daging babi atau celeng secara ilegal ke Bali. Guna menghindari peredaran daging yang tidak sehat
LiterasiPost.com, Denpasar – Salah satu pilar utama pemulihan ekonomi yang terdampak pandemi Covid-19 adalah sektor kesehatan. Apabila kesehatan pulih maka ekonomi akan bangkit. Untuk itulah Bank Indonesia dan industri keuangan/perbankan di Bali sangat mendukung program vaksinasi yang saat ini sedang berjalan. “Ini sebagai upaya untuk mewujudkan herd immunity
























