LiterasiPost.com, Denpasar – RSUP Sanglah Denpasar berhasil melakukan tindakan operasi besar dan sulit terhadap pasien penyakit jantung, yang disebut Operasi Bentall. “Hal ini menjadi kabar gembira, karena kami berhasil melakukan tindakan operasi besar dalam bidang Bedah Toraks,