January 30, 2026
Home Posts tagged Kerja sama (Page 25)
POLITIK & INSTANSI

Tak Perlu Antri, Urus Izin di Denpasar Bisa Lewat Pos

LiterasiPost.com, Denpasar – Adanya pandemi Covid-19 dan untuk mengurangi interaksi di ruang publik, Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Denpasar bekerja sama dengan PT Kantor Pos Cabang Denpasar untuk mempermudah masyarakat Denpasar dalam pengurusan dokumen perizinan. Dimulainya penerapan inovasi ini ditandai dengan penandatanganan
PENDIDIKAN

Pererat Kerja Sama, Kapolda Bali Kunjungi Universitas Udayana

LiterasiPost.com, Badung – Kerja Sama Polda Bali dengan Universitas Udayana (Unud) telah terjalin lama. Salah satunya yakni saat mengubah alkohol/arak menjadi hand sanitizer yang kemudian dibagikan kepada masyarakat. Guna menjalin silaturahmi dan mempererat kembali kerja sama Polda Bali dan Unud, Kapolda Bali Irjen. Pol. Drs. I Putu Jayan Danu Putra, S.H., M.Si.,