January 16, 2025
Home Articles posted by redaksi (Page 734)
BALI

Bandel Langgar Prokes, Bar/Kafe Terancam Ditutup

LiterasiPost.com, Badung – Dandim 1611/Badung Kolonel Inf I Made Alit Yudana kembali memimpin pelaksanaan patroli gabungan dalam rangka penerapan disiplin protokol kesehatan (Prokes) di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Mikro di wilayah Kabupaten Badung. Patroli gabungan PPKM tersebut melibatkan unsur TNI Kodim 1611/Badung bersama Satuan
PARIWISATA & SENI BUDAYA

Juara, Ogoh-ogoh Ini Dikendalikan Bluetooth

LiterasiPost.com, Denpasar – Ogoh-ogoh mesin dengan nama “Pamurtian Sang Hyang Baruna” ini meraih Juara 1 Lomba Ogoh-ogoh Mini yang digelar oleh Komunitas Seni Abianaya Aksata ITB STIKOM Bali untuk menyambut Hari Raya Nyepi 14 Maret 2021 mendatang. Pameran dan Lomba Ogoh-ogoh itu digelar di gedung Dharma Negara Alaya dan dibuka oleh Wakil Wali Kota