LiterasiPost.com, Denpasar – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) memaparkan dengan antusias kesiapan Bali jika penerbangan internasional dibuka. Hal itu ia sampaikan pada FGD tentang Persiapan Pembukaan Pariwisata untuk Wisman di Bali melalui skema Travel
LiterasiPost.com, Tabanan – Dalam rangka mendorong pemulihan ekonomi menuju Bali Bangkit, Bupati Tabanan bersama Bank Indonesia Provinsi Bali serta Bank BPD Bali menggelar “Pasar Murah dan Peresmian E-Retribusi Pasar” bertempat di Gedung Kesenian Ketut Mario Tabanan, Kamis (22/4/2021). Bank Indonesia bekerjasama dengan Pemkab Tabanan, Bank BPD Bali dan Pengelola
LiterasiPost.com, Denpasar – Guna mempercepat terwujudnya herd immunity dan membangun citra positif Bali di dunia internasional, Pemprov Bali menggencarkan program vaksinasi Covid-19. Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menyebut, saat ini jumlah penduduk Bali yang telah menerima vaksin Covid-19 tahap pertama mencapai 600 ribu orang.
LiterasiPost.com, Denpasar – Pandemi Covid-19 yang masih melanda wilayah Indonesia saat ini dinilai turut mempengaruhi kebutuhan uang yang beredar di masyarakat khususnya di Provinsi Bali. Pada Triwulan I 2021, permintaan uang (outflow) tercatat sebesar Rp1,75 Triliun atau turun sebesar 55 persen dibandingkan Triwulan I 2020 yang tercatat sebesar Rp4 Triliun.
LiterasiPost.com, Denpasar – Perbankan Bali yang tergabung dalam Badan Musyawarah Perbankan Daerah (BMPD) Bali terus berupaya untuk mendorong pemulihan ekonomi Bali yang sangat terdampak akibat pandemi Covid-19. Di antaranya dengan menggelar kegiatan Bazar Peduli, seperti yang dilakukan oleh BMPD Kristiani Bali bertempat di Warung Sang Dewi, Renon Denpasar, 10-11
LiterasiPost.com, Denpasar – Percepatan pemulihan ekonomi Bali melalui program vaksinasi di kalangan perbankan terus dilaksanakan. Pada Kamis (8/4/2021) giliran Bank Mandiri KC Veteran, Denpasar menjadi penyelenggara untuk 700 orang. “Kegiatan (vaksinasi Covid-19) ini terus dilakukan untuk mempercepat terjadinya herd immunity, sehingga meningkatkan kepercayaan
LiterasiPost.com, Denpasar – Dalam rangka percepatan pemulihan ekonomi Bali, pegawai perbankan se-Bali mendukung program vaksinasi Covid-19. Program vaksinasi ini diyakini menjadi pilar utama untuk mendorong pemulihan ekonomi. “Melalui vaksinasi diharapkan tercipta herd immunity, sehingga meningkatkan kepercayaan perbankan dalam menjalankan tugasnya, khususnya
LiterasiPost.com, Gianyar – High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Gianyar berlangsung secara virtual, Rabu (31/3/2021). Rapat dipimpin oleh Sekda Kabupaten Gianyar, Made Gede Wisnu Wijaya, Ekonom Ahli Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, S. Donny H. Heatubun, serta diikuti oleh seluruh anggota TPID Kabupaten Gianyar. Sekda
LiterasiPost.com, Buleleng – Bank Indonesia Provinsi Bali, Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali bersama Pemerintah Kabupaten Buleleng meresmikan kerja sama untuk digitalisasi pasar modern Banyuasri, Kabupaten Buleleng. Dengan terbentuknya kerja sama ini, pedagang Pasar Banyuasri akan dilengkapi dengan penerimaan pembayaran QRIS (Quick Response Code Indonesia Standard)
LiterasiPost.com, Denpasar – Mendukung program pemerintah RI dalam program vaksinasi Covid-19 guna mencegah penyebaran virus corona yang telah menjadi pandemi, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 8 Bali Nusra melaksanakan kegiatan vaksinasi bagi seluruh karyawannya. Kapolda Bali Irjen. Pol. Drs. I Putu Jayan Danu, S.H., M.Si., memenuhi undangan dalam acara yang
























